Category Archives: Berita
Dipersip Riau Lakukan Pelatihan dan Simulasi Pencegahan Kebakaran

PEKANBARU-Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau mengadakan Simulasi Pencegahan Penanggulangan Kebakaran dilingkungan Dipersip Riau. Kegiatan yang disaksikan langsung oleh Dra.Mimi Yuliani N,Apt,MM selaku Kadispersip Riau ini bekerja sama dengan pemadam kebakaran Pemerintah Kota Pekanbaru.
Kebakaran merupakan salah satu ancaman yang berbahaya dan dapat mengakibatkan korban jiwa jika...
Pentingnya Akreditasi Perpustakaan dalam Meningkatkan Kualitas

Dipersip.riau.go.id -(Selasa, 12/09/2023). Perpustakaan memiliki peran sentral dalam mendukung pendidikan, penelitian, dan pengembangan masyarakat di Indonesia. Oleh karena itu, upaya untuk meningkatkan kualitas dan standar perpustakaan adalah hal yang sangat penting. Salah satu instrumen yang digunakan untuk mencapai tujuan ini adalah akreditasi perpustakaan. Akreditasi perpustakaan adalah...
Masyarakat Riau Bisa Akses Literatur Digital di Perpusnas; Perpustakaan Soeman Hs Terapkan Kartu SAKTI.

PEKANBARU – Kamis, 07 September 2023 Perpusnas RI bekerja sama dengan Perpustakaan Daerah menyelenggarakan Sosialisasi Layanan Perpusnas dan Integrasi Data Keanggotaan (SAKTI). Kegiatan ini diadakan di lantai 3 Perpustakaan Soeman Hs, yang dihadiri oleh Pustakawan, Dosen, dan Mahasiswa. Pada acara ini Perayaan Kepala Perpustakaan Nasional dihadiri oleh Pustakawan Utama yaitu Yuliatry Bunga....
Pelaksanaan Pemusnahan Arsip dan Penyerahan Arsip Statis serta Pemberian Sertifikat Penghargaan Kepada OPD se Riau

Pekanbaru, Selasa 29 Agustus 2023 – Dilaksanakannya kegiatan Pemusnahan Arsip dan Penyerahan Arsip Statis serta pemberian sertifikat penghargaan kepada OPD oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau selaku Lembaga Kearsipan Daerah Provinsi Riau di ruangan Wan Ghalib, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau. Peserta pada kegiatan ini adalah Kepala Perangkat daerah, Sekretaris,...
Percepatan Penerapan Aplikasi Srikandi di Kota Dumai, Dipersip Dumai Audiensi ke Dipersip Provinsi Riau

Pekanbaru, 25 agustus 2023 - Dipersip Dumai lakukan kunjungan audiensi terkait penerapan aplikasi srikandi ke Dipersip Riau. Aplikasi Srikandi merupakan jaringan nasional yang digunakan oleh Lembaga pemerintahan dan nantinya semua aparatur negara akan menggunakan aplikasi srikandi. Pemerintah nasional menjamin bahwa semua data-data yang ada di dalam aplikasi srikandi tersimpan aman di server...
AUDIENSI POLDA RIAU KE DIPERSIP RIAU TERKAIT APLIKASI SRIKANDI DAN PEMUSNAHAN ARSIP

Pekanbaru, 22 Agustus 2023 – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau mengadakan audiensi dengan Kepolisian Daerah Provinsi Riau tentang aplikasi srikandi dan pemunahan arsip. Audiensi ini diadakan di Auditorium H. Ismail Suko ini merupakan tindak lanjut dari surat yang diberikan Kepolisian Daerah Provinsi Riau tentang penggunaan aplikasi srikandi yang secara nasional sudah ada aturan...
Semarak HUT RI 78, Dipersip Riau Selenggarakan Perlombaan

PEKANBARU- Hari ulang tahun Republik Indonesia ke-78 menghadirkan kegembiraan dan semangat kemerdekaan bagi seluruh masyarakat Riau. Karena di bulan Agustus ini juga bertepatan dengan HUT Provinsi Riau ke-66 Tahun.
Peringatan hari kemerdekaan yang jatuh pada Kamis, 17 Agustus 2023 diharapkan dapat menjadi momentum mendorong Indonesia menjadi negara maju, sebagaimana tema HUT ke-78 RI...
Kolaborasi Dipersip Riau dalam Acara Pekan Aksi Literasi

PEKANBARU –Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau bekerja sama dengan Universitas Lancang Kuning mengadakan senam sehat,Minggu (20/08/2023).
Senam yang diikuti oleh ratusan Warga Pekanbaru yang berolahraga di kawasan area bebas kendaraan bermotor (car free day) Jalan Sudirman mengikutinya dengan antusias.
Kegiatan tersebut memilih lokasi tepat di jalan Sudirman, depan...
Visitasi Lapangan Juri Lomba Perpustakaan Nasional ke Perpustakaan MAN 1 Kuansing

Visitasi Lapangan Juri Lomba Perpustakaan Nasional ke Perpustakaan MAN 1 Kuansing
TELUK KUANTAN- Perpustakaan Buya Ma’rifat Mardjani Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Kabupaten Kuantan Singingi peraih juara pertama lomba perpustakaan SMA/SMK/MA Tingkat Provinsi yang mewakili Provinsi Riau ketingkat Nasional dikunjungi Tim juri Visitasi Lapangan pada Kamis (03/08/2023).
Kunjungan ini selain...
SEKDA Prov Riau Menyambut Tim Visitasi Nasional Lomba Perpustakaan Sekolah Tingkat SMA Tahun 2023

PEKANBARU- Dihari pertama Rabu (02/08/2023) Tim juri visitasi lapangan (Sri Sularsih, Utami Budi Rahayu, M.Lib. berserta rombongan) tiba di Pekanbaru Didampingi oleh Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau (Dra. Mimi Yuliani Nazir) berkunjung keruangan kerja Setda Riau.
Tiba diruangan kerja SETDA Kunjungan ini disambut langsung oleh SF Hariyanto selaku Sekda Riau. Dalam...